Aturan Penulisan
Panduan Penulisan
- Artikel merupakan tulisan konsepsional atau hasil penelitian ilmu keislaman dalam ragam lingkup kajian Islam, yang meliputi: a) Pendidikan Islam; b) Pendidikan dasar; c) Pendidikan madrasah; d) Pendidikan sekolah; e) pendidikan non-formal, dan f) pendidikan informal.
- Artikel adalah karya autentik dan belum pernah diterbitkan dalam berkala ilmiah lain atau buku bunga rampai.
- Font Times New Roman ukuran 12.
- Artikel ditulis dalam bahasa Indonesia baku dengan spasi 1,5 cm pada kertas A4. Panjang tulisan adalah 10-25 halaman atau 3000 s.d 7000 kata.
- Menyertakan abstrak dalam bahasa Inggris dan bahasa Indonesia maksimal 200 kata; pada setiap abstrak disusul dengan kata kunci (keyword).
- Nama penulis artikel (tanpa gelar akademik atau jabatan) dicantumkan dengan disertai afiliasi (lembaga), dan alamat email.
- Perujukan dalam artikel menggunakan model footnote dengan memperhatikan kekhasan referensi yang dirujuk, seperti buku, buku terjemahan, buku berjilid/bervolume, buku bunga rampai, artikel dalam bunga rampai, artikel dalam jurnal, artikel dalam ensiklopedia, artikel dalam website (internet), artikel dalam media massa (majalah, surat kabar, dan lain-lain), skripsi, tesis, disertasi, maupun kitab suci.
PENULISAN JURNAL
JUDUL DITULIS DENGAN FONT TIMES NEW ROMAN 12 CETAK TEBAL (MAKSIMUM 12 KATA)
Penulis11), Penulis22) dst. [Font Times New Roman 12 Cetak Tebal dan Nama Tidak Boleh Disingkat]
1Nama Perguruan Tinggi/Lembaga (penulis 1)
afiliasi: penulis 1
2Nama Perguruan Tinggi/Lembaga ( (penulis 2)
afiliasi: penulis 2
email: penulis 1
Abstract [Times New Roman 12Cetak Tebal dan Miring]
Abstract ditulis dalam bahasa Inggris yang berisikan isu-isu pokok, tujuan penelitian, metoda/pendekatan dan hasil penelitian. Abstract ditulis tidak lebih dari 200 kata. (Times New Roman 12, spasi tunggal, dan cetak miring).
Keywords: Maksimum 5 kata kunci dipisahkan dengan tanda koma. [Font Times New Roman 12 spasi tunggal, dan cetak miring]
Abstrak [Times New Roman 12 dan Cetak Tebal]
Abstrak ditulis dalam bahasa Indonesia yang berisikan isu-isu pokok, tujuan penelitian, metoda/pendekatan dan hasil penelitian. Abstrak ditulis tidak lebih dari 200 kata. (Times New Roman 12, spasi tunggal.)
Kata Kunci: Maksimum 5 kata kunci dipisahkan dengan tanda koma. [Font Times New Roman 12, spasi tunggal]
PENDAHULUAN
Pendahuluan mencakup latar belakang atas isu atau permasalahan serta urgensi dan rasionalisasi kegiatan (penelitian atau pengabdian). Tujuan kegiatan dan rencana pemecahan masalah disajikan dalam bagian ini. Tinjauan pustaka yang relevan dan pengembangan hipotesis (jika ada) dimasukkan dalam bagian ini. [Times New Roman, 12, normal].
KAJIAN LITERATUR DAN PENGEMBANGAN HIPOTESIS (Jika Ada)
Bagian ini berisi kajian literatur yang dijadikan sebagai penunjang konsep penelitian. Kajian literatur tidak terbatas pada teori saja, tetapi juga bukti-bukti empiris. Hipotesis peneltiian (jika ada) harus dibangun dari konsep teori dan didukung oleh kajian empiris (penelitian sebelumnya). [Times New Roman, 12, normal]
HASIL DAN PEMBAHASAN
Bagian ini menyajikan hasil penelitian. Hasil penelitian dapat dilengkapi dengan tabel, grafik (gambar), dan/atau bagan. Bagian pembahasan memaparkan hasil pengolahan data, menginterpretasikan penemuan secara logis, mengaitkan dengan sumber rujukan yang relevan.[Times New Roman, 12, normal].
KESIMPULAN
Kesimpulan berisi rangkuman singkat atas hasil penelitian dan pembahasan. [Times New Roman, 12, normal].
REFERENSI
Referensi ditulis berdasarkan Abjad. [Times New Roman, 12, normal].
References or citations use middle-note reference technique based on APA (American Psychological Association) 6th edition. To keep the consistency of referencing, citation and the reference list should use Mendeley Reference Manager application.