PENGELOLAAN KEUANGAN KELUARGA SOLUSI KELUARGA SAKINAH

Abstract View: 438, PDF Download: 902

Authors

  • Abdul Jalil INSTITUT AGAMA ISLAM SUNAN GIRI BOJONEGORO

DOI:

https://doi.org/10.32665/almaqashidi.v2i1.848

Keywords:

Perencanaan, Keuangan, Keluarga dan Sakinah

Abstract

Keluarga merupakan sebuah institusi terkecil dalam masyarakat yang berfungsi sebagai wahana untuk mewujudkan kehidupan yang tentram, aman, damai, dan sejahtera. Salah satu untuk mencapai tujuan tersebut adalah Pengelolaan keuangan keluarga yang baikatau sakinah finansial. Adalah keluarga yang mampu mengatur keuangan, memperbesar pemasukan dan menghemat pengeluaran. Guna membantu keluarga mewujudkan keluarga yang sakinah, mawaddah, warahmah serta kelurga yang ekonomis dengan berdasarkan syariat Allah SWT dan tuntunan Rasulullah SAW. Terwujud sakinah finansial yaitu: a). Pendapatan (Managing Income), b). Pengeluaran (Managing Needs), c). Impian dan Keinginan (Managing Dreams), d). Mengelola Surplus dan Defisit, e). Managing Contingency.

Downloads

Published

2019-08-02
Abstract View: 438, PDF Download: 902